Soup Kuah Putih Sirsak macam-macam Buah.
Cara membuatnya pun cukup mudah, sobat dapat membuat Soup Kuah Putih Sirsak macam-macam Buah hanya dengan menggunakan 6 bahan dan 3 langkah saja. Berikut ini bahan dan cara untuk memasaknya, bikin Soup Kuah Putih Sirsak macam-macam Buah yuk!
Bahan Soup Kuah Putih Sirsak macam-macam Buah
- Diperlukan 2 Slice of Buah Sirsak.
- Sediakan Secukupnya of Gula.
- Sediakan Secukupnya of Es Batu.
- Diperlukan 2 potong of Semangka.
- Sediakan Secukupnya of Kolang-kaling.
- Dibutuhkan Secukupnya of Apel Malang.
Langkah-langkah membuat Soup Kuah Putih Sirsak macam-macam Buah
- Pada dasarnya ini sama seperti membuat sup buah. Untuk membuat Kuah nya kita gunakan buah sirsak, bikin supaya kuah sirsak bertekstur kental. 2 Slice sirsak, buang bijinya dan blender dengan segelas air dan es batu, beri gula secukupnya..
- Potong-potong buah bentuk dadu. buah-buahan bisa berfariasi sesuai selera. Disini saya pakai Semangka dan Kolang-kaling, bisa di tambah Apel, buah Pir, dan buah2an yang lain. tetapi akan lebih bagus jika buah berkarakter sama dan jangan berbau yg menyengat. Supaya tidak kalah dengan aroma kuahnya..
- Masukkan potongan buah ke dalam mangkuk, siram dengan kuah juice sirsak. Enakkkkkkk... Kuah soup buah bisa di ganti2 dengan buah yang lain, Durian misalnya, atau Juice Jambu.. selamat berkreasi.